Merk ACP Dari Paling Murah Sampai Yang Terbaik

Merk ACP atau Alumunium Composite Panel yang beredar di pasaran Indonesia ada berbagai merk, dari yang harganya paling murah sampai mutunya paling bagus. Jika Anda baru mengenal apa itu ACP silahkan baca artikel kami sebelumnya mengenai pengertian ACP, disini.
Jenis-Jenis ACP

Menurut jenis lapisan catnya (coating), jenis ACP ada 2 macam :
- ACP PE (Polyester) ACP jenis ini banyak diaplikasikan pada interior atau indoor.
- ACP PVDF (Poly Vinyl De Flouride) ACP jenis PVDF banyak digunakan untuk luar ruangan atau ekterior.
Merk ACP
- ACP Alustar
- ACP Alucobond
- ACP Seven
- ACP Alumebond
- ACP Alumetal
- ACP Goldstar
- ACP Alumetalec
- ACP Alcopla
- ACP Luminate
- ACP Aluclad
- ACP Ferrobond
- ACP Goodsense
- ACP GRH
- ACP Jiyu
Cara Pemasangan ACP
- Percayakan pengerjaan pada kontraktor ACP yang memang sudah ahli di bidangnya untuk mendapatkan hasil terbaik sesuai dengan harapan Anda.
- Pastikan bahwa dinding plesteran sudah rapi dan siap untuk dipasangi bracket.
- Untuk cara pemasangan composite panel dan mendapatkan hasil yang maksimal, usahakan untuk melakukan proses marking dengan seksama dan teliti.
- Pastikan bahan Alumunium Composite Panel yang kita pasang sesuai dengan spesifikasi ruangan. Misalnya untuk area eksterior atau area luar ruangan yang terkena hujan dan panas secara langsung sebaiknya menggunakan Alumunium Composite Panel dengan finish PVDF.
ACP banyak di aplikasikan untuk pembuatan :
- Gedung bertingkat tinggi
- SPBU
- Pertokoan (ruko)
- Dealer otomotif
- Papan iklan
- Billboards
- Display unit
- Kamar mandi
- Bank/Perusahaan
- sytem Roll & Bending
Jika Anda butuh kontraktor ACP atau aplikator ACP yang sudah berpengalaman, silahkan konsutasikan dengan team kami. Anda dapat menghubungi kami di nomor 0812 3133 7755.
Artikel Terkait
Tukang Pasang ACP Kediri
Jasa Pemasangan ACP Jogja Terbaik
Tentang Kami
PT. Anugerah Alam Utama adalah kontraktor yang ahli dalam bidang pemasangan ACP (Aluminium Composite Panel), kami sudah berpengalaman bertahun-tahun dalam pemasangan acp. Dengan puluhan orang team yang berpengalaman dan kompeten. Kami siap memberikan hasil yang terbaik untuk anda. Segera Hubungi Kami!!